jika x + 7 = 9 berapa nilai x?

jika x + 7 = 9 berapa nilai x?

Jawaban: x = 2 Ingat! Untuk mencari penyelesain persamaan bentuk aljabar bisa menggunakan penyetaraan ruas, dengan cara menjumlahkan, mengurangkan, mengalikan, atau membagi kedua ruasnya dengan bilangan yang sama Pembahasan: x + 7 = 9 x = 9 – 7 x = 2 Dengan demikian diperoleh nilai x yang memenuhi adalah 2

BACA JUGA  kenapa air yang berada di dasar danau mempunyai kemampuan mengapung lebih besar/ lebih kecil daripada air yang ada di permukaannya?

Disclaimer:Jawaban yang disediakan di atas hanya untuk digunakan oleh orang tua siswa dalam memandu proses belajar online anak. Soal diatas berupa pertanyaan yang terbuka artinya banyak jawaban tidak terpaku seperti di atas. Mudah-mudahan bisa beranafaat

BACA JUGA  Penghasil emas di benua australia barat adalah