sebutkan macam macam permainan bola kecil dan jelaskan!

sebutkan macam macam permainan bola kecil dan jelaskan!

1. Golf Golf termasuk olahraga yang membutuhkan konsentrasi yang tinggi karena harus memukul bola kecil ke lubang yang sangat jauh. Bukan hanya ketangkasan dalam memukul bola, kamu juga butuh keahlian membaca arah angin.

2. Baseball Permainanan baseball memadukan ketepatan memukul bola kecil dan kecepatan berlari. Setelah memukul, kamu perlu segera sampai ke base sebelum bola ditangkap ke penjaga.

BACA JUGA  Jelaskan hubungan nyala lampu dengan generator sepeda!

3. Tenis meja Olahraga tenis meja menggunakan bola kecil dari plastik dengan diameter 40 mm. Kebayang kan betapa kecilnya bola yang digunakan. Kamu perlu mengembalikan bola yang dipukul oleh pemain lawan dengan menggunakan pemukul kecil berbahan karet.

BACA JUGA  Buatlah 3 soal dan jawaban tentang barisan aritmatika

4. Tenis Mirip dengan tenis yang dilakukan di atas meja, tenis lapangan juga meminta pemainnya bisa mengembalikan bola dari lawan dengan tepat. Bola yang digunakan jelas lebih besar dengan bahan kain dan karet.

5. Badminton Permainan bola kecil ini dilakukan dengan nomor single dan double. Untuk nomor ganda, lapangan yang digunakan pun lebih besar dibandingkan dengan nomor single. Badminton pun mengharuskan gerakan cepat satu langkah dan melompat sambil memukul.

BACA JUGA  Pernyataan yang menyampaikan hal-hal secara umum disebut?

Disclaimer:Jawaban yang disediakan di atas hanya untuk digunakan oleh orang tua siswa dalam memandu proses belajar online anak. Soal diatas berupa pertanyaan yang terbuka artinya banyak jawaban tidak terpaku seperti di atas. Mudah-mudahan bisa beranafaat