Bagaimana proses terjadinya disintegrasi bangsa ?

Pertanyaan :

Bagaimana proses terjadinya disintegrasi bangsa ?

Jawaban :


,
,
Disintegrasi adalah suatu keadaan di mana orang-orang di dalam masyarakat tidak dapat lagi menjalin kerukunan dan kebersamaan, melainkan saling bertikai dan saling menghancurkan sehingga terjadi perpecahan dalam kehidupan sosial. Adapun ciri-ciri terjadinya disintegrasi di suatu masyarakat antara lain:
Ketidaksamaan tujuan antara anggota suatu kelompok sehingga tidak ada keterpaduan.
Sebagian besar anggota kelompok tidak mematuhi norma-norma yang berlaku.
Menurunnya wibawa tokoh-tokoh pemimpin kelompok.
Kurang berfungsinya sanksi sebagaimana mestinya.

BACA JUGA  Cara menyelesaikan : 2 – (4+x) > -22  

Demikian Jawaban Bagaimana proses terjadinya disintegrasi bangsa ? Semoga membantu adi-adik yang sedang mencari jawaban. Kemudian kami sarankan untuk melakukan pencarian soal selanjutnya dan temukan jawabannya hanya di situs kami.

BACA JUGA  Pembangunan pertanian Indonesia dilakukan dengan ekstensifikasi pertanian ke wilayah yang sebelumnya belum dimanfaatkan manusia. Sasarannya adalah ke lahan hutan, padang rumput, lahan gambut, atau bentuk-bentuk lain lahan marginal, Ini diperlukan apabila lahan pertanian yang tersedia dianggap tidak mampu lagi mendukung penyediaan produksi yang diharapkan, misalnya untuk menyediakan bahan pangan bagi penduduk suatu wilayah atau negara. Arti istilah ekstensifikasi pada kalimat dalam paragraf tersebut adalah?

Dislcaimer :

Jawaban yang disediakan diatas hanya untuk digunakan oleh orang tua siswa dalam memandu proses belajar online anak. Soal diatas berupa pertanyaan yang terbuka, artinya banyak jawaban tidak terpaku seperti diatas. mudah-mudahan artikel ini bisa bermanfaat, Trimakasih

BACA JUGA  garis AB dan CD sejajar dan berjarak 4 satuan. misalkan AD memotong BC dititik P diantara kedua garis. jika AB= 4 satuan luas dan CD= 12 satuan, berapa jauh titik P dari garis CD ?

anancomputer.com