Jelaskan strategi operasi militer di irian barat!

Pertanyaan :

Jelaskan strategi operasi militer di irian barat!

Jawaban :


Operasi TRIKORA di cetuskan oleh Ir. Soekarno pada tanggal 19
Desember 1961 bertempat di alun-alun Utara yogyakarta. Trikora merupakan
sebuah operasi yang bertujuan untuk mengembalikan wilayah Papua bagian
barat ke Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Trikora muncul karna
adanya kekecewaan dari pihak indonesia yang selalu gagal dalam
perundingan dengan Belanda untuk mengembalikan irian barat yang secara
sepihak diklaim sebagai salah satu provinsi kerajaan Belanda.
,
Setelah dicetuskanya operasi TRIKORA, Ir.sukarno membentuk komando
MANDALA yang dikomandani oleh Mayjen. Suharto. Tugas dari komando
MANDALA adalah : merencanakan, mempersiapkan, dan menyelenggarakan
operasi militer untuk menggabungkan Papua bagian barat dengan Indonesia.
Untuk melakukan tugas tsb mayjen. Suharto menerapkan strategi
Infiltrasi (penyusupan), Eksploitasi, dan Konsolidasi.
,
Setelah menggelar tahap Infiltrasi yang berlangsung hingga thn 1962,
ALRI kemudian mempersiapkan Operasi Jayawijaya yang merupakan operasi
amfibi terbesar dalam sejarah operasi militer Indonesia. Lebih dari 100
kapal perang dan 16.000 prajurit disiapkan dalam operasi pendaratan
tersebut. Operasi ini sebagai pendukung dalam tahap Eksploitasi yang
bertujuan untuk menyerang kekuatan belanda secara terbuka, dalam tahap
ini ALRI juga mengerahkan 12 kapal selam serta kapal penjelajah KRI IRIAN,
sedangkan AURI menerbangkan pesawat pembom TU-16 dilengkapi rudal AS
1-kennel yang siap menenggelamkan kapal induk Hr. Ms. Karel Doorman
milik belanda,
,
Berupa serangan terbuka terhadap pos-pos pertahanan belanda di irian barat , 21d2maaf law salah,

BACA JUGA  bagaimana masyarakat di desa bisa mendapatkan pekerjaan yang lebih layak, jika di kota tidak membutuhkan pekerjaan lagi?

Demikian Jawaban Jelaskan strategi operasi militer di irian barat! Semoga membantu adi-adik yang sedang mencari jawaban. Kemudian kami sarankan untuk melakukan pencarian soal selanjutnya dan temukan jawabannya hanya di situs kami.

BACA JUGA  teuku yacoob berpendapat bahwa meghantropus adalah makhluk yang belum berbudaya. apakah alasan tersebut ?

Dislcaimer :

Jawaban yang disediakan diatas hanya untuk digunakan oleh orang tua siswa dalam memandu proses belajar online anak. Soal diatas berupa pertanyaan yang terbuka, artinya banyak jawaban tidak terpaku seperti diatas. mudah-mudahan artikel ini bisa bermanfaat, Trimakasih

BACA JUGA  Pak basofi memanen buah apel sebanyak 24 keranjang setiap ketanjang berisi 18 buah apel sebanyqk 13 keranjang buah apel di setor ke supermarket sisanya akan di jual pqk basofi ke pasar banyak buaj apel yang akan dijual pak basofi di pasar adalah…. buah (dengan cara)

anancomputer.com