Jelaskan perkembangan kerajaan-kerajaan islam di kalimantan ?

Pertanyaan :

Jelaskan perkembangan kerajaan-kerajaan islam di kalimantan ?

Jawaban :


Islam masuk ke Kalimantan atau yang lebih dikenal dengan Borneo melalui
tiga jalur. Jalur pertama melalui Malaka yang dikenal sebagai kerajaan
Islam setelah Perlak dan Pasai. Jatuhnya Malaka ke tangan Portugis kian
membuat dakwah semakin menyebar sebab para muballig dan komunitas muslim
kebanyakan mendiamai pesisir barat Kalimantan. ,
Jalur kedua, Islam datang disebarkan oleh para muballig dari tanah Jawa.
Ekspedisi dakwah ke Kalimantan ini mencapai puncaknya saat kerajaan
Demak berdiri. Demak mengirimkan banyak Muballig ke negeri ini. Para
da2019i tersebut berusaha mencetak kader-kader yang akan melanjutkan misi
dakwah ini. Maka lahirlah ulama besar, salah satunya adalah Syekh
Muhammad Arsyad Al Banjari.,
Jalur ketiga para da2019i datang dari Sulawesi (Makasar) terutama da2019i yang
terkenal saat itu adalah Datuk Ri Bandang dan Tuan Tunggang Parangan.,

BACA JUGA  Para seniman patung memamerkan beberapa karyanya di Gedung Balai Budaya. Hal ini termasuk ke dalam jenis pameran ?

Demikian Jawaban Jelaskan perkembangan kerajaan-kerajaan islam di kalimantan ? Semoga membantu adi-adik yang sedang mencari jawaban. Kemudian kami sarankan untuk melakukan pencarian soal selanjutnya dan temukan jawabannya hanya di situs kami.

BACA JUGA  2. Pak hadi adalah seorang peternak bebek. dalam sehari, ternaknya dapat menghasilkan 160 butir telur. Pak hadi biasa memasukkan telur2 itu ke dalam peti setiap harinya. setiap peti memuat 40 butir telut. banyaknya peti yang diperlukan oleh pak hadi untuk menyimpan telur2nya dalam waktu seminggu adalah ????

Dislcaimer :

Jawaban yang disediakan diatas hanya untuk digunakan oleh orang tua siswa dalam memandu proses belajar online anak. Soal diatas berupa pertanyaan yang terbuka, artinya banyak jawaban tidak terpaku seperti diatas. mudah-mudahan artikel ini bisa bermanfaat, Trimakasih

BACA JUGA  Peralatan peninggalan pada masa pra aksara

anancomputer.com