Tujuan Utama Pemerintah Mendirikan Balai Latihan Kerja Adalah

Tujuan utama pemerintah mendirikan Balai Latihan Kerja adalah ….space

A. mencerdaskan kehidupan bangsaspace

B. menambah kesempatan belajarspace

C. meringankan beban masyarakatspace

D. mengembangkan keahlian dan keterampilan kerjaspace

E. mendekatkan tempat latihan dengan masyarakatspace

Jawaban

BACA JUGA  Sejarah dapat dilihat sebagai karya seni. Artinya

Latihan kerja yaitu kegiatan untuk melatih tenaga kerja agar memiliki keahlian dan ketrampilan di bidang tertentu sesuai tuntutan pekerjaan. Dalam hal ini Departemen Tenaga Kerja sudah mendirikan BLK (Balai Latihan Kerja) di setiap Daerah Tingkat II. Sehingga tujuan utama pemerintah mendirikan Balai Latihan Kerja adalah mengembangkan keahlian dan keterampilan kerja.
Jadi, jawaban yang tepat adalah D.space

BACA JUGA  . Susi mempunyai 8 bunga mawar. Karena tidak disiram 3 bunga mawar layu. Bagian bunga mawar yang tidak layu adalah

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Disclaimer:

Jawaban yang disediakan di atas hanya untuk digunakan oleh orang tua siswa dalam memandu proses belajar online anak.

BACA JUGA  Upaya mengurangi limbah dengan cara memakai kembali limbah yang dihasilkan disebut

Soal diatas berupa pertanyaan yang terbuka artinya banyak jawaban tidak terpaku seperti di atas.