Penjelasan lengkap tentang hubungan antara sel,jaringan,organ,dan sistem organ

Pertanyaan :

Penjelasan lengkap tentang hubungan antara sel,jaringan,organ,dan sistem organ

Jawaban :


Hubungannya, sistem organ terdiri dari berbagai organ, organ tersebut terdiri dari berbagai jaringan yg tersusun dr sel-sel,
,
Jaringan adalah sekumpulan sel yang memiliki bentuk dan fungsi yang
sama. Jaringan-jaringan yang berbeda dapat bekerja sama untuk suatu
fungsi fisiologi yang sama memebentuk organ.. ,
organ adalah kelompok jaringan yang melakukan beberapa fungsi ,
Sistem organ merupakan bentuk kerja sama antarorgan untuk melakukan
fungsi-fungsi yang lebih kompleks. sistem organ disebut juga kumpulan
beberapa organ yang melakukan fungsi tertentu..,

BACA JUGA  d. (20a² – 6)cm²

Demikian Jawaban Penjelasan lengkap tentang hubungan antara sel,jaringan,organ,dan sistem organ Semoga membantu adi-adik yang sedang mencari jawaban. Kemudian kami sarankan untuk melakukan pencarian soal selanjutnya dan temukan jawabannya hanya di situs kami.

BACA JUGA  Jelaskan faktor2 yang mempengaruhi tinggi rendahnya nada  

Dislcaimer :

Jawaban yang disediakan diatas hanya untuk digunakan oleh orang tua siswa dalam memandu proses belajar online anak. Soal diatas berupa pertanyaan yang terbuka, artinya banyak jawaban tidak terpaku seperti diatas. mudah-mudahan artikel ini bisa bermanfaat, Trimakasih

BACA JUGA  Mampukah hasil perkebunan dimanfaatkan secara optimal oleh masyarakat?

anancomputer.com