Mengapa kita harus mengemukakan pendapat secara bebas dan bertanggung jawab?

Pertanyaan :

Mengapa kita harus mengemukakan pendapat secara bebas dan bertanggung jawab?

Jawaban :


Supaya kita dapat menyampaikan pendapat kita dan dapat dipertimbangkan,
,
Karena setiap orang mempunyai hak untuk mengemukakan pendapat secara bebas tetapi setiap pendapat yang dikemukakan harus bertanggung jawab. bertanggung jawab disini dalam artian setiap pendapat yang kita kemukakan harus bisa kita pertanggung jawabkan apabila terjadi suatu yang menentang pendapat kita, kita harus bisa mempertahankan segala argumen kita., semoga membantu 🙂

BACA JUGA  Jaringan yang aktif membelah membentuk sel-sel baru…disebut jaringan…

Demikian Jawaban Mengapa kita harus mengemukakan pendapat secara bebas dan bertanggung jawab? Semoga membantu adi-adik yang sedang mencari jawaban. Kemudian kami sarankan untuk melakukan pencarian soal selanjutnya dan temukan jawabannya hanya di situs kami.

BACA JUGA  Sebutkan contoh keragaman budaya indonesia yang menjadi aset perekonomian bangsa

Dislcaimer :

Jawaban yang disediakan diatas hanya untuk digunakan oleh orang tua siswa dalam memandu proses belajar online anak. Soal diatas berupa pertanyaan yang terbuka, artinya banyak jawaban tidak terpaku seperti diatas. mudah-mudahan artikel ini bisa bermanfaat, Trimakasih

BACA JUGA  Mengapa perbedaan kondisi alam dapat menyebabkan keberagaman sosial dan budaya di indonesia ?

anancomputer.com