Sebutkan enzim yang berada dilambung beserta fungsinya?

Pertanyaan :

Sebutkan enzim yang berada dilambung beserta fungsinya?

Jawaban :


Enzim pepsin ,
Enzim pepsin dihasilkan oleh kelenjar di lambung berupa pepsinogen .
Selanjutnya pepsinogen bereaksi dengan asam lambung menjadi pepsin .
Cara kerja enzim pepsin yaitu : ,
Enzim pepsin memecah molekul protein yang kompleks menjadi molekul yang
lebih sederhana yaitu pepton. Molekul pepton perlu dipecah lagi agar
dapat diangkut oleh darah. , Enzim renin ,
Enzim renin dihasilkan oleh kelenjar di dinding lambung. Fungsi enzim
renin untuk mengendapkan kasein dari air susu. Kasein merupakan protein
susu, sering disebut keju. Setelah kasein diendapkan dari air susu maka
zat dalam air susu dapat dicerna. ,
, Asam khlorida (HCl) ,
Asam khlorida (HCl) sering dikenal dengan sebutan asam lambung,
dihasilkan oleh kelenjar didalam dinding lambung. Asam khlorida
berfungsi untuk membunuh mikroorganisme tertentu yang masuk
bersama-sama makanan. Produksi asam khlorida yang tidak stabil dan
cenderung berlebih, dapat menyebabkan radang lambung yang sering disebut
penyakit 201dmag201d. ,
,
Pepsin mengubah protein menjadi pepton, renin mengendapkan protein susu menjadi kasein, HCl membunuh kuman, Musin melicinkan makanan

BACA JUGA  (Mohon dibantu :()

Demikian Jawaban Sebutkan enzim yang berada dilambung beserta fungsinya? Semoga membantu adi-adik yang sedang mencari jawaban. Kemudian kami sarankan untuk melakukan pencarian soal selanjutnya dan temukan jawabannya hanya di situs kami.

BACA JUGA  Apa kelebian dan kekurangan teknologi tepat guna bagi pemberdayaan ekonomi masyarakat?

Dislcaimer :

Jawaban yang disediakan diatas hanya untuk digunakan oleh orang tua siswa dalam memandu proses belajar online anak. Soal diatas berupa pertanyaan yang terbuka, artinya banyak jawaban tidak terpaku seperti diatas. mudah-mudahan artikel ini bisa bermanfaat, Trimakasih

BACA JUGA  Materi barisan dan deret geometri beserta contoh dan pembahasannya ya

anancomputer.com